Pendaftaran Webinar Farmasi Unjaya 2023

WEBINAR MANAJEMEN PENGELOLAAN OBAT DI SARANA PELAYANAN KEFARMASIAN

Pengelolaan obat merupakan suatu rangkaian kegiatan yang meliputi aspek perencanaan, pengadaan, penerimaan, penyimpanan, pemusnahan, pengendalian, pencatatan dan pelaporan obat. Rangkaian pengelolaan obat yang baik diharapkan dapat menjamin tercapainya ketetapan jumlah dan jenis perbekalan farmasi dengan memanfaatkan sumber-sumber yang tersedia seperti tenaga, dana, sarana dan perangkat lunak. Kegiatan pengelolaan obat merupakan salah satu tugas seorang farmasis baik di Rumah Sakit, Puskesmas, Apotek, Industri maupun di Perusahaan Besar Farmasi (PBF). Begitu pentingnya peran seorang farmasis dalam mengatur perbekalan obat maka mahasiswa perlu diberikan pengetahuan terkait pengelolaan obat dari seorang praktisi.

  1. Narasumber I: apt. Taufiqurohman, M.Clin.Pharm. (Praktisi Rumah Sakit Akademik UGM dan Ketua Himpunan Seminat Farmasi Rumah Sakit Seluruh Indonesia PD IAI DIY)
  2. Narasumber II: apt. Novi Dwi Rugiarti, M.Sc. (Dosen Program Studi Profesi Apoteker Fakultas MIPA UII dan Direktur PT Unisia Polifarma)
  3. Narasumber III: apt. Yuni Andriani, M.Pharm.Sci.  (Dosen Program Studi Farmasi (S-1) Fakultas Kesehatan Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta)

Pelaksanaan Webinar

Sabtu, 08 April 2023

Jam 08.00-12.00 WIB

daftarkan diri kamu disini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *